Root Galaxy Y GT-S6310 | Super Gampang!

0
Root Galaxy Y GT-S6310 | Super Gampang!
Cara Root Galaxy Young GT-S6310 | Super Gampang! - Galaxy Young GT-S6310 merupakan generasi penerus dari GT-S530 yang lebih dulu hadir. Bedanya adalah di generasi baru ini galaxy Young GT-S6310 sudah mengadopsi Android Jellyabean sebagai sistem operasinya, dan juga peningkatan di sisi hardware tentunya. Namun bagi kalian pengguna galaxy young, ada kabar gembira bahwa samsung akan segera merilis generasi lebih baru, yaitu Galaxy young 2 yang akan menggunakan sistem operasi Android Kitkat. Silahkan tunggu jadwal rilis resminya di "syndhrome.blogspot", dan untuk melihat spesifikasi Samsung galaxy young 2 silahkan masuk di sini. 

Ok, sembari menunggu keluarnya galaxy Young 2, info gadget terbaru akan berikan sedikit tutorial yang sangat sederhana untuk root galaxy Young seri GT-S6310 Jellybean. Caranya pun sangat mudah. Berikut tutorial lengkapnya. 
Silahkan unduh terlebih dahulu aplikasi berikut:

Langkah root :
  1. Aktifkan mode debugging, caranya : masuk ke Settings > Developers Option > USB Debugging
  2. Aktifkan juga unknown source, caranya : masuk ke Settings > Security > Unknown Sources
  3. Simpan file Framaroot di sdcard, kemudian install
  4. Kemudian buka aplikasi Framaroot pada kolom bagian atas pilih install Superuser
  5. Selanjutnya agan pilih Gandalf 
  6. Tunggu hingga proses selesai android akan melakukan reboot 
  7. Jika android sudah kembali hidup silahkan lihat apakah sudah terdapat aplikasi Superuser jika sudah berarti galaxy Y anda sudah berhasil di root

Itulah trik mudah root samsung Galaxy Y GT-S6310, nantikan ulasan - ulasan menarik lainnya seputar oprek android. Baca juga ulasan mengenai Cara Root dan Install CWM Recovery Galaxy Core.
Share :

Komentar Facebook:

0 Komentar Blog:

Postingan Populer

Total Tayangan Halaman